Pengertian basis data

Pengertian Basis data

BD adalah suatu kumpulan data terhubung yang disimpan secara bersama-sama
pada suatu media, yang diorganisasikan berdasarkan sebuah skema atau
struktur tertentu, dan dengan software untuk melakukan manipulasi untuk
kegunaan tertentu :

Operasi dasar basis data :
  • Create database
  • Drop database
  • Create table
  • Drop table
  • Insert
  • Retrieve / Search
  • Update
  • Delete


Pemanfaatan basis data :
  • Salahsatu komponen penting dalam sistem informasi, kerana merupakan dasar dalam menyediakan informasi
  • Menentukan kualitas informasi : akurat, tepat waktu dan relevan.
  • Mengurangi duplikasi data (data redundancy)
  • Hubungan data dapat ditingkatkan
  • Manipulasi terhadap data dengan cepat dan mudah
  • Efisiensi penggunaan ruang penyimpanan

 Penerapan basis data
  1. Tidak ada sistem informasi yang yang bisa dibangun tanpa adanya basis
data

Kriteria basis data :
  • Bersifat data oriented dan bukan program oriented
  •  Dapat digunakan oleh beberapa program aplikasi tanpa mengubah basis datanya
  • Dapat berkembang dengan mudah, baik volume maupun strukturnya
  • Dapat digunakan dengan cara berbeda-beda
  • Kerangkapan data minimal

Post a Comment

0 Comments